Hasil Pertandingan Kualifikasi Piala Eropa 2020
Trofi Piala Eropa.
JOSSTODAY.COM - Berikut ringkasan hasil pertandingan babak kualifikasi Piala Eropa (Euro) 2020, Senin (25/3/2019) malam atau Selasa (26/3/2019) pagi WIB, seperti dikutip dari laman resmi UEFA.
Grup A
Montenegro 1 (Vesovic 17) - Inggris 5 (Keane 30, Barkley 38, 59, Kane 71, Sterling 80)
Kosovo 1 (Zeneli 61) - Bulgaria 1 (Bozhikov)
Grup B
Portugal 1 (Parerira 42) - Serbia 1 (Tadic 7/pen)
LUxembourg 1 (Turpel 34) - Ukraina 2 (Tsygankov 40, Rodrigues 90+3/gol bunuh diri)
Grup H
Turki 4 (Kaldirim 24, Tosun 26, 63, Ayhan 70) - Moldova 0
Prancis 4 (Umtiti 12 Giroud 68, Mbappe 78, Griezmann 84) - Islandia 0
Andorra 0 - Albania 3 (Sadiku 21 Balaj 87, Abrashi (90+6)