Dua Pemain Asing Bhayangkara Surabaya Samator Kacaukan Permainan Tim
Penampilan dua pemain asing Bhayangkara Surabaya Samator yakni Valentine Burkovskyi dari Ukraina dan Wilfrido Hernandez dari Republik Dominika masih saja tidak sesuai dengan ekspetasi pelatih.