Sevel tutup, Menteri Perindustrian anggap tak pengaruhi jumlah pengangguran secara signifikan
Tutupnya gerai ritel minimarket 7-Eleven dianggap tak berpengaruh secara signifikan bagi jumlah pengangguran.
Manajemen Transjakarta terus Berupaya Akomodir Tuntutan Karyawan
Manajemen PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) menyatakan akan terus berupaya mengakomodir seluruh tuntutan karyawan dengan sebaik-baiknya.
Dubes AS temui Kapolda Papua
Kapolda Papua Irjen Polisi Paulus Waterpauw, menerima kunjungan kehormatan Dubes Amerika Serikat untuk Indonesia Joseph R Donovan berserta rombongan di Mapolda Papua di Jayapura
Kapolda Minta Karyawan Freeport Tunggu Keputusan Pemerintah
Kepala Kepolisian Daerah Papua Irjen Pol Paulus Waterpauw meminta karyawan PT Freeport Indonesia dan berbagai perusahaan privatisasi serta kontraktornya agar menunggu keputusan pemerintah terkait masa depan operasi perusahaan tambang asal Amerika Serikat
Kapolda Papua: Freeport Jangan Semena-mena PHK Karyawan
Kepala Kepolisian Daerah Papua Irjen Polisi Paulus Waterpauw mengingatkan manajemen PT Freeport Indonesia dan sejumlah perusahaan privatisasi serta kontraktornya agar tidak bertindak semena-mena melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) karyawannya.