Menhan: Gunakan Cara Persuasif atasi Sengketa Tanah dengan Masyarakat
Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu menyebutkan, pihaknya akan menggunakan cara persuasif dalam menyelesaikan sengketa aset tanah yang dimiliki TNI/Kemhan dengan masyarakat.
Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu menyebutkan, pihaknya akan menggunakan cara persuasif dalam menyelesaikan sengketa aset tanah yang dimiliki TNI/Kemhan dengan masyarakat.