Jelang Gerhana Bulan, Kawasan Langganan Rob Diimbau Waspada
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Jawa Tengah mengimbau kawasan langganan terdampak limpasan air laut yang masuk ke darat atau rob agar waspada menjelang terjadinya gerhana bulan total pada 31 Januari 2018.