TNI akan Kerahkan Pesawat pengintai dan Tambah Kapal Patroli di Maluku Utara
Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo akan mengerahkan pesawat pengintai yang beroperasi di Maluku Utara (Malut), guna mengantisipasi terjadinya ancaman terorisme yang masuk di wilayah ini.