Kepanikan Akibat KRI Banda Aceh Terbakar Warnai HUT Ke-57 Kolinlamil
Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) TNI Angkatan Laut memperingati HUT ke-57
Panglima TNI Bersilaturahmi dengan Marinir
Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto mengunjungi Bumi Marinir Cilandak di Jakarta Selatan, Kamis, untuk bersilaturahmi.
Pakde Karwo Apresiasi Sertijab Pangkotama TNI AL
Gubernur Jawa Timur, Dr. H. Soekarwo memberi apresiasi terhadap pelaksanaan serah terima jabatan (sertijab) Panglima Komando Utama atau Pangkotama TNI Angkatan Laut.
Kapal PKR Kedua Pesanan TNI AL diserahterimakan
Kapal perang pesanan TNI AL jenis Perusak Kawal Rudal (PKR) kedua diserahterimakan kepada Menteri Pertahanan Ryamizard Ryaccudu di Galangan PT PAL Indonesia
TNI AL Perketat Pengawasan Pantai selatan Tulungagung
TNI AL melalui Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Malang memperketat pengawasan kawasan pesisir pantai selatan Kabupaten Tulungagung
KSAL Resmikan Dua KRI Untuk Perkuat Koarmabar
Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana TNI Ade Supandi mereskimakn Kapal Patroli Cepat KRI Torani 860 dan KRI Lepu 861 di Dermaga Utara Pelabuhan Batuampar
Pemprov Jatim Gandeng TNI AL Tingkatkan Kualitas SDM
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur lakukan penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) dengan TNI Angkatan Laut di Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Selasa (24/1/2017).