SETARA Desak Polisi Tegas Terhadap Pelaku Sweeping Pamekasan
Ketua SETARA Institute Hendardi menilai penyisiran yang dilakukan Laskar Pembela Islam (LPI) di Pamekasan, Madura, nyata-nyata melawan hukum sehingga polisi harus mengambil tindakan hukum yang tegas.
KPK Periksa Tersangka Kasus Suap Pamekasan
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini akan memeriksa semua tersangka kasus suap kepada Kepala Kejaksaan Negeri Pamekasan
Gubernur Jatim Angkat Wakil Bupati Pamekasan Halil Sebagai Plt. Bupati Pamekasan
Gubernur Jawa Timur Dr. H. Soekarwo menunjuk Wakil Bupati Pamekasan Halil untuk melaksanakan tugas sebagai Bupati Pamekasan sejak 11 Agustus 2018.
OTT Kajari Pamekasan Bukti Kejaksaan belum Bersih
Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Keadilan menilai operasi tangkap tangan (OTT) oleh KPK atas Kajari Pamekasan Rudi Indra Prasetya
KPK Benarkan OTT di Pamekasan
Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Basaria Panjaitan membenarkan bahwa KPK telah menangkap beberapa orang yang disebutnya dari unsur penyelenggara negara dan PNS dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT)
Bupati Pamekasan ditangkap KPK
Bupati Pamekasan Achmad Syafii ditangkap KPK dalam Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilancarkan lembaga antikorupsi itu di Pamekasan
KPK Segel Kantor Inspektorat dan Kejari Pamekasan
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyegel kantor Inspektorat Pemerintah Kabupaten Pamekasan