Coldplay Tambah Tiga Tanggal Baru dalam Turnya
Coldplay
JOSSTODAY.COM - Coldplay telah mengumumkan tiga tanggal baru dalam tur A Head Full of Dreams 2017 yaitu untuk konser di Toronto, Edmonton dan Los Angeles.
Dalam turnya di Amerika tahun ini, Billboard melaporkan bahwa grup band yang digawangi Chris Martin itu akan berkolaborasi dengan sejumlah penyanyi dan musisi antara lain Beyonce, Tove Lo, Noel Gallagher dan Alina Baraz untuk tampil sebagai bintang tamu.
Salah satu dari lokasi konser yang baru dijadwalkan tersebut termasuk konser di Rose Bowl, Pasadena di mana mereka telah menggelar dua kali pertunjukan pada Agustus lalu.
Tiket untuk tur Amerika Utara tersebut mulai tersedia pada 24 Maret. Berikut jadwal tur Coldplay di Amerika Utara.
8/1 — New York, NY, MetLife Stadium
8/4 — Boston, MA, Gillette Stadium
8/6 — Washington, D.C., FedExField
8/8 — Montreal, QC, Bell Centre
8/2 — Minneapolis, MN, US Bank Stadium
8/14 — Omaha, NE, CenturyLink Center
8/15 — Kansas City, MO, Sprint Center
8/17 — Chicago, IL, Soldier Field
8/19 — Cleveland, OH, Quicken Loans Arena
8/22 – Toronto, ON, Rogers Centre – new date
8/21 — Toronto, ON, Rogers Centre
8/25 — Houston, TX, NRG Stadium
8/28 — Miami, FL, Hard Rock Stadium
9/23 — Seattle, WA, CenturyLink Field
9/26 — Edmonton, AB, Rogers Place
9/27 – Edmonton, AB, Rogers Place – new date
9/29 — Vancouver, BC, BC Place
10/2 — Portland, OR, Moda Center
10/4 — San Francisco, CA, Levi’s Stadium
10/6 – Los Angeles, CA, Rose Bowl – new date
10/8 — San Diego, CA, Qualcomm Stadium
(is/ra)
Coldplay tur A Head Full of Dreams 2017